Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Harga Hewan Rubah Merah

Hewan Rubah merah merupakan mamalia berjenis omnivora dan merupakan anggota terkecil dari Canidae (mamalia keturunan dari anjing dan serigala) rubah merah ini habitatnya berada di Kanada, Alaska, Amerika, dan negara di Asia seperti Tiongkok dan Jepang. Rubah merah adalah salah satu jenis rubah dari beberapa jenis rubah. hewan ini memiliki ciri bulu berwarna merah kecoklatan.

Hewan rubah ini dijadikan hewan peliharaan lama sebelum manusia menjadikan anjing sebagai hewan peliharaan dengan ditemukannya makam manusia tertua yang dikubur bersama dengan seekor rubah.

Di Indonesia sendiri kita tidak dapat menemukan hewan rubah dari jenis apapun karena kita belum memiliki ternaknya. Hewan ini di Indonesia masih di anggap hewan eksotis sehingga hanya kalangan tertentu yang dapat memelinya

Baca Juga: Memelihara Hewan Rubah



Untuk satu ekor bayi rubah merah, peternak hewan rubah di amerika menjualnya seharga kurang lebih $500 atau harga normal dari satu ekor bayi anjing jenis husky.


Kabarnya pernah ada yang menjual sepasang rubah merah berumur dua tahun dengan harga Rp60jt di situs Kaskus.

Sebelum kamu memutuskan untuk memelihara hewan rubah, sebaiknya kamu harus mengetahui apakah hewan rubah ini dilidungi atau tidak.


Referensi: www.popsci.com, www.exoticanimalsforsale.net www.lostrivergamefarm.com

1 komentar untuk "Harga Hewan Rubah Merah"

  1. Pengen banget melihara hewan ini, tapi kemahalan & gak ada infonya yang jual di indonesia.

    BalasHapus

Komentar Anda adalah tanggapan pribadi, kami berhak menghapus komentar yang mengandung kata-kata pelecehan, intimidasi, dan SARA.